Selasa, 22 Oktober 2013

KAMERA ANTIK AGFA BILLY 1 CIRCA 1950

KAMERA ANTIK AGFA BILLY 1 CIRCA 1950

Kamera AGFA Billy saya adalah kamera lipat diproduksi oleh Agfa pada 1950-an dan varian pertama Billy pada tahun 1950 sampai Agfa Billy yang lain pada tahun 1952.dan kamera yang saya miliki ini dengan kondisi NOS (Original dengan di lengkapi buku panduan dan Tas Kamera dari Agfa) dan belum di pakai di dapatkan dengan kondisi baru Ex Toko kamera Tua di daerah Tasikmalaya dan masih sangat berfungsi baik bisa di gunakan untuk kegiatan Fotografi kecuali kabel release (shotter) bekas karena di dapatkan berbeda tidak di suatu tempat dan Tripod yang di pake bukan Tripod Agfa tetapi TRIPOD U.S Patent tetapi bisa  di gunakan untuk Kamera tersebut adapun spesifikasi kamera ini adalah sbb :


Merk Kamera  :    Agfa (Made in Germany)

Model Kamera:    Billy 1

Dibuat            :     1952

Jenis  Film      :     Standard 120 roll film (takes 8 negatives 6 x 9cm)

Jenis Kamera :      Folding pocket Kamera

Shutter type   :      Mechanical Vario speeds 1/25, 1/50, 1/200 + B

Merk Lensa   :      Agfa Agnar (Coated)

Untuk Lebih detail silahkan kunjungi link:
http://camerapedia.wikia.com/wiki/Agfa_Billy_I 

http://www.kameramuseum.de/1-anleitungen/agfa/rollfilm/billy-1.html  

Ket : Ex Koleksi Pribadi Harga By Request (SOLD OUT) Thx Pa CH Malang

 


  SOLD OUT Thx Pa CH Malang


1 komentar:

  1. Yuk Merapat Best Betting Online Hanya Di AREATOTO
    Dalam 1 Userid Dapat Bermain Semua Permainan
    Yang Ada :
    TARUHAN BOLA - LIVE CASINO - SABUNG AYAM - TOGEL ONLINE ( Tanpa Batas Invest )
    Sekedar Nonton Bola ,
    Jika Tidak Pasang Taruhan , Mana Seru , Pasangkan Taruhan Anda Di areatoto
    Minimal Deposit Rp 20.000 Dan Withdraw Rp.50.000
    Proses Deposit Dan Withdraw ( EXPRES ) Super Cepat
    Anda Akan Di Layani Dengan Customer Service Yang Ramah
    Website Online 24Jam/Setiap Hariny

    BalasHapus