Kamis, 29 Januari 2015

Jam Duduk ( Mantle Clock ) SMITHS Enfield

SMITH Efield Mantle Clock 
Made In G.T Britain Circa 1930

Yang di buat pada tahun 1930 - 1940 di  G.T Britain dan di buat dengan model art deco bergaya vintage dengan bahan bakelite dengan ukuran P : 22.5 Cm, T : 21 Cm, L : 12.5 Cm dan jam ini dengan kondisi Normal dan sangat bagus hanya minus ada bagian body kaki yang sedikit cuil tetapi tidak terlihat karena pada bagian belakang bawah,dan jam ini memiliki dua lubang per yang berarti jam ini berbunyi 30 menit sekali dengan detangan disesuaikan arah jam,bagi penikmat / kolektor  jam antik ini bisa menjadi bagian untuk koleksi anda karena sangat langka Jam duduk dengan bahan Bakelite.
untuk bahan perbandingan silahkan masuk ke link :https://duetime.wordpress.com/2009/01/05/

Ket : Sold Out Thx AU Bandung



Foto Pabrik Smits  Enfield Industri

Tidak ada komentar:

Posting Komentar