Rabu, 03 Desember 2014

Iklan Kaca ( Mirrors Advertising )

Iklan Kaca Cermin (  Mirrors Advertising )

Iklan adalah salah alat komunikasi perdagangan yang populer sampai saat ini,dan pada era thn 1700 - 1900 awal iklan masih terlihat kaku karena tidak ada media komunikasi gerak pada saat itu walaupun ada sanggat terbatas karena masih kurangnya tehknologi untuk mengabarkan animasi gerak,dan iklan iklan pada zaman dulu beberapa perusahaan mencoba memakai bahan bahan untuk iklan agar lebih menarik dari bahan Enamel, Kayu, Plat besi, kertas, Kaca.

Dan iklan yang saya tawarkan ini cukup langka dan beredar pada saat zaman need indie karena di liat dari ejaan yg ada di iklan tersebut dan kebanyakan iklan dari bahan Kaca Cermin  ini sudah punah termakan usia dan rusak karena pecah,dan ukuran T : 40.5 Cm, P : 28.5 Cm. iklan kaca ini  produk  yang di keluarkan oleh PT. Bayer dengan produk AFRIDOL ZEEP atau sabun kesehatan yang popoler dari thn 1930-1945.

untuk lebih mengenal Iklan Kaca Cermin ( Mirrors Advertising ) silahkan masuk ke link :


Tidak ada komentar:

Posting Komentar